Home » Travel Info » Sewa Alphard Putih di Denpasar Bali tahun terbaru

Daftar Harga Promo Pandu Travel

Jenis Paket Harga Mulai
 Paket Liburan Group  Rp 1.000.000 / Orang
 Paket Honeymoon Bali   Rp 2.500.000 / Couple
 Paket Tour Harian   Rp 400.000 / Orang
 Sewa Mobil + Bbm + Driver  Rp 400.000 / Mobil
 Bali Aktivities  Rp 97000 / Orang
 Klik jenis paket untuk detail paket dan harga update

 

Sewa Alphard Putih di Denpasar Bali  – Perusahaan yang bergerak di bidang sewa mobil di Pulau Dewata menyediakan berbagai jenis mobil yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan. Begitu juga dengan sewa alphard warna putih di bali, perusahaan menyediakan berbagai jenis mobil mewah termasuk alphard dan velfire yang bisa digunakan untuk berbagai jenis occasion dan berbagai jenis kebutuhan baik bisnis ataupun kebutuhan keluarga selama berada di Bali. Mobil tersebut dijamin keadaan dan kualitasnya sehingga bisa digunakan tanpa harus khawatir akan terjadi selama menggunaan mobil alphard.

F9C603B5-1CB6-459D-BA19-CAA63833000A.jpeg

Sewa Alphard putih di Denpasar Bali dengan Harga Terjangkau

Mobil alphard  toyota alphard warna putih dikenal sebagai mobil mewah dan berkelas. Mobil tersebut digunakan untuk beberapa acara eksklusif. Untuk acara pernikahan misalnya, biasanya pengantin melakukan sewa alphard putih terbaru di bali supaya bisa digunakan untuk mengantarkannya ke tempat resepsi diadakan. Menggunakan mobil alphad berarti mendapatkan kenyamanan dengan berbagai fasilitas di dalamnya dan mendapatkan kelas yang lebih tinggi karena mobil alphard atau velfire akan mengangkat kelas siapa pun yang menggunakannya.

sewa alphard di bali murah

Selain untuk pernikahan, alphard dan vellfire bisa juga digunakan untuk menjadi mobil transfer berbagai jenis kegiatan yang dilakukan dalam bidang bisnis. Kedua mobil tersebut digunakan untuk menjemput klien dan tokoh penting di bandara dan membawanya ke berbagai jenis tempat yang sudah disediakan dalam menyelenggarakan acara bisnis dan kedinasan.

 

 

Interior Alphard terbaru

 

Sewa alphard  putih di bali merupakan pilihan bagi kaum eksekutif yang ingin mendapatkan rasa nyaman dan keamanan dalam berkendara. Bali juga adalah tujuan bisnis selain untuk berlibur. Bisnis yang biasa dilakukan ialah konferensi, dan lain lain. Jika digunakan untuk liburan maka mobil alphard dan vellfire bisa memberikan pengalaman liburan yang menyenangkan sekaligus bergaya mewah dengan berkeliling ke berbagai destinasi wisata di Bali menggunakan mobil yang berkelas. Dengan bantuan supir yang disediakan oleh penyewaan maka dengan mudah semua destinasi yang ada di Bali bisa dicapai dengan cepat dan mudah.

 

Alphard warna putih  ialah jenis mobil yang disediakan oleh penyewaan mobil dengan fasilitas supir dan bahan bakar. Tarif bisa disesuaikan dengan jumlah waktu yang digunakan untuk menyewa kedua mobil tersebut. Selain fasilitas supir dan bahan bakar, disediakan juga mobil dengan interior lengkap serta mewah. Pada bagian interior, tempat duduk baris kedua disediakan jok yang eksekutig yang dilengkapi dengan foot res dan head rest. Kabin mobil pun dilengkapi dengan penyerap suara untuk mengurangi kebisingan dari jalanan dan suara mesin.

 

Bagian entertainment, sewa alphard  terbaru warna putih di Denpasar  akan memuaskan karena dilengkapi dengan berbagai fasilitas hiburan yang mewah seperti 8 speaker, 2 DIN audio video touch screen 7 inchi, dan mendukung radio FM / Am, CD, VCD, MP3 dan menyediakan juga hiburan lainnya yang akan memberikan kenyamanan dalam berkendara selengkapnya mengenai harga kunjungilah  sewa alphard di bali.

# Share this information with your friends

Contact Us

If you have any questions, please contact us.